Cara Factory Reset Mito A300

Pernah mengalami kesalahan didalam memasukan paswod atau kode di android, hingga muncul POLA keamanan melebihi batas 5x dll.
Banyak sekali pengguna android ini yang masih belum faham tentang sistem yang dipergunakan di hpnya. Terkadang hanya mampu berfacebookan dan berBBMan sudah angkuh :P hehehe...padahal OON kayak saya.
Naah kali ini saya ingin mengulas beberapa TIPS yang sering dialami Android Mito A300,Semisal gara2 kabanyakan POLA membuka Kunci. Kebanyakan Data gara-gara install Aplikasi, seperti yang sudah saya bahas sebelumnya cara memasang wordpress di Klikpay.co.id, apa hubungannya antara hp dan Website,hehehe..

Jika sobat-sobat kuamangkuning.com dan Hestycellular.com pernah mengalami hal demikian,maka silahkan ikuti tatacara dibawah ini, tapi INGAT ya,...Factory reset akan menghapus semua aplikasi dan game serta SMS dan kontak dan file notepad anda, tapi jangan kwatir hp gak ilang kuq..:D

Berikut ini tipsnya:
  1. Matikan Mito A300 kamu dulu, tunggu beberapa saat sampai benar2 off.
  2. Kemudian tekan dan tahan tombol Volume Down (tombol memperkecil suara) kemudian tekan juga Tombol Power, tahan bebarengan, sampai masuk ke menu recovery
  3. Setelah masuk ke Recovery pilih “Clear Flash“, gunakan tombol Volume untuk navigasi dan Power untuk “OK/Enter”
  4. Setelah itu Reboot Mito A300 kamu

Note:
Bootloop yang disebabkan karena menganti font atau melakukan modif pada file system tidak akan akan bisa dengan tips diatas, harus melakukan install ulang OS Androidnya.
Semoga tips ini bermanfaat….


Salam Hangat...